LOWONGAN MAGANG PT GARUDA MAINTENANCE FACILITY AERO ASIA TBK (GMF)

PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia Tbk (GMF) merupakan bagian dari Garuda Indonesia Group yang bergerak di bidang jasa Perawatan Pesawat Terbang meliputi perawatan Airframe, Engine, Component, Industrial Gas Turbine Engine (IGTE) dan Industri Pertahanan. PT GMF AeroAsia Tbk adalah perusahaan internasional yang mempekerjakan lebih dari 5000 karyawan yang berbasis di Tangerang, Indonesia. Perusahaan ini memberikan layanan pesawat dari berbagai jenis dan merupakan salah satu fasilitas perawatan pesawat terbesar di Asia.

LOWONGAN MAGANG PT GARUDA MAINTENANCE FACILITY AERO ASIA TBK (GMF)


Internship PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia Tbk 2021

Syarat Pencaker :

  • Untuk Siswa SMK/Sederajat (non SMK penerbangan):
    • Surat pengajuan resmi dari sekolah:
    • Fotocopy raport terakhir.
    • Daftar Riwayat Hidup (Curriculum Vitae) terbaru.
  • Jenjang Pendidikan Diploma/Sarjana, dengan jurusan :
    • Teknik Penerbangan
    • Teknik Informatika
    • Teknik Komputer
    • Teknik Mesin
    • Teknik Industri
    • Teknik Elektro
    • Teknik Fisika
    • Teknik Lingkungan
    • Teknik Sipil
    • Arsitektur
    • Manajemen Informatika
    • Ekonomi
    • Manajemen
    • Multimedia
    • Design Komunikasi Visual
    • Sistem & Teknologi Informasi
    • Ilmu Komputer
    • Kesehatan Masyarakat
  • Kualifikasi umum Kerja Praktek / Penelitian / Tugas Akhir Mahasiswa :
    • Nilai IPK minimal 3.00.
    • Surat pengajuan resmi dari perguruan tinggi
    • Daftar riwayat Hidup (Curriculum Vitae) terbaru.
    • Proposal pengajuan internship.

Informasi Rekrutmen :

  • Perusahaan tidak memungut biaya apapun selama proses internship berlangsung
  • Perusahaan tidak menyediakan fasilitas akomodasi, transportasi, uang saku dan kesehatan selama kegiatan internship berlangsung

Jika anda berminat untuk magang silahkan daftar melalui link berikut ini :

DAFTAR

Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun


Jangan lupa follow IG kami @lokermedannn dan FB Loker Medan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *