.

Lowongan Kerja BUMN PT Sucofindo (Persero)

PT Superintending Company of Indonesia (Persero), atau lebih populer disingkat SUCOFINDO, adalah sebuah BUMN Indonesia yang bergerak dalam bidang pemeriksaan, pengawasan, pengujian, dan pengkajian. Saat ini, 95% saham Sucofindo dimiliki Pemerintah Republik Indonesia, dan 5% oleh SGS. Pemerintah merencanakan privatisasi SUCOFINDO pada tahun 2008. Keanekaragaman jasa-jasa SUCOFINDO dikemas secara terpadu, jaringan kerja Laboratorium, cabang dan titik layanan di berbagai Kota di Indonesia serta didukung oleh 2.646 Tenaga Profesional yang ahli di bidangnya.

Lowongan Kerja BUMN PT Sucofindo (Persero)


HIRING PENGEMBANGAN BISNIS KORPORAT PEGAWAI TIDAK TETAP / KONTRAK

Persyaratan Umum :

  • Berkewarganegaraan Indonesia;
  • Lokasi penempatan di Jakarta (Kantor Pusat);
  • Bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO;
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
  • Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
  • Hanya yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi;
  • Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 10 Oktober 2022.

 

A.Business Development Specialist 2

  • Pendidikan S1 jurusan Statiistika atau Teknik Industri;
  • IPK minimal 3.00;
  • Usia maksimal 30 tahun di hari terakhir tutup pendaftaran;
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 3 tahun di bidang pengembangan jasa/bisnis;
  • Memahami kegiatan riset pengembangan bisnis;
  • Memiliki pemahaman analisis dan kekayaan bisnis;
  • Menguasai pengelolaan data dan visualisasi data;
  • Menguasai Ms.Office khususnya Ms.Excel;

 

B.Business Development Specialist 2

  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Informatika;
  • IPK minimal 3.00;
  • Usia maksimal 30 tahun di hari terakhir tutup pendaftaran;
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 4 tahun di bidang pengembangan jasa/bisnis;
  • Memiliki pengetahuan smart monitoring system dan industri 4.0;
  • Memiliki pengalaman dalam mengoperasikan Enterprise Resource Planning (ERP);
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris;

PT Sucofindo (Persero)

 

Cek Info Loker Lainnya:


Silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut ini :

https://rekrutmen.sucofindo.co.id/

Batas Akhir Lamaran :
10 Oktober 2022

Pertanyaan (bukan lamaran pekerjaan) dapat disampaikan melalui alamat email : helpdesk-rekrutmen@sucofindo.co.id

*jawaban akan diberikan selambatnya 1×24 jam setelah pertanyaan kami terima

Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun. Lowongan Kerja Medan


Jangan lupa follow IG kami@lokermedan_net @Kajianmedan.id dan FB Loker Medan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *